Prestasi membanggakan. Dosen Psikologi UNTAG Surabaya mewakili Indonesia sebagai pengurus Organisasi Psikologi Dunia.

Senin, 19 Juni 2023 - 14:03:05 WIB / Dibaca: 212 kali


Prestasi membanggakan datang dari dua Dosen Fakultas Psikologi Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya; Dr. Andik Matulessy, M.Si., Psikolog dan Anrilia Ningdyah, PhD mewakili Indonesia sebagai pengurus Organisasi Psikologi Dunia.

Ditetapkan di Bali pada Sabtu-Minggu lalu, (20-21/5), Dr. Andik terpilih sebagai Treasurer, sedangkan Anrilia sebagai Executive Committee member ASEAN Regional Union of Psychological Societies (ARUPS) periode 2023-2025.

Selamat dan Sukses untuk dua dosen Fakultas Psikologi, semoga capaian ini menginspirasi Sahabat Merah Putih untuk terus berkarya di tengah masyarakat. Ayo berikan ucapan kalian untuk kedua dosen kebanggaan Untag Surabaya!

#PrestasiDosen
#ARUPS
#OrganisasiPsikologiDunia
#UntagSurabaya
#KitaUntagSurabaya
#UntukIndonesia
#UntagSurabayaKeren
#EcoCampus
#KampusKompeten